Tidak berbeda dengan di komputer, di perangkat Blackberry pun di file propertiesnya ada pilihan untuk menyembunyikan atau menjadikan file tidak terlihat yaitu pilihan hidden
• Buka gambar atau foto yang akan disembunyikan (menu Media --> Picture)
• Tekan pada Menu ( logo

• Pilih Properties
• Beri Centang / ceklist pada hidden
Sekarang coba re-open (tutup dan coba untuk membuka lagi fotonya), pasti tidak bisa karena sudah tidak terlihat.
Untuk bisa membuka atau melihatnya kembali harus melalui jalan lain (bukan dari menu Media )
• Klik menu Aplications, kemudian pilih / klik Files
• Pilih File Folders
• Pilih Media Card (umumnya gambar/foto tersimpan di Media card)
• Pilih Blackberry
• Pilih Pictures
• Tekan pada Menu ( logo

• Untuk mengubah kembali propertinya ke normal, hidden propertiesnya tinggal dilepas (uncheck).
Semoga bermanfaat.
Posting lainnya :
• Blackberry GPS Tracking
• Cara Mengetahui Versi OS Blackberry
• Menampilkan Info geotagging pada Photo di Blackberry
• Menyimpan Halaman Website / Blog ke Format PDF Tanpa Software Tambahan
• Aplikasi 'penampakan hantu' di blackberrry
• Cara Mengatasi file CSV yang ketika dibuka tabelnya tidak tampil di Ms Excel
• Cara Menghilangkan Menu Properties Pada Klik Kanan My Computer Windows 7, Vista , XP
• Cara setting auto reply / autoresponder di Gmail